Operator navigasi dan alat tangkap kapal perikanan
Operator mesin kapal perikanan
Budidaya dan pengolahan perikanan air payau dan laut
Operator mesin mesin industri
Alhamdulillahi robbil alamin kami panjatkan kehadlirat Allah SWT, bahwasannya dengan rahmat dan karunia-Nya lah akhirnya Website sekolah ini dapat kami kembangkan. Kami mengucapkan selamat datang di Website kami Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 2 Rembang yang saya tujukan untuk seluruh unsur pimpinan, guru, karyawan dan siswa serta khalayak umum guna dapat mengakses seluruh informasi tentang segala profil, aktifitas/kegiatan serta fasilitas sekolah kami. Website ini sebagai wujud rasa keinginan kami untuk menjadikan sekolah yang unggul dan tentunya juga sekolah yang senantiasa mengikuti perkembangan teknologi dewasa ini.
Saya berharap Website ini dapat dijadikan wahana interaksi pada dunia maya yang positif baik antar civitas akademika maupun masyarakat pada umumnya sehingga dapat menjalin silaturahim yang erat disegala unsur. Mari kita bekerja dan berkarya dengan mengharap ridho sang Kuasa dan keikhlasan yang tulus dijiwa demi anak bangsa.
Terima kasih semoga Allah ‘Azza Wa Jalla menyertai doa kita semua, aamiin.
Wassalamu‘alaikum Wr. Wb.
SMK Negeri 2 Rembang,
Sekolah menengah kejuruan berbasis ketarunaan
Merupakan sebuah lembaga pendidikan menengah kejuruan yang mencetak ahli - ahli Teknika Kapal Penangkap Ikan, Nautika Kapal Penangkap Ikan, Agribisnis Perikanan dan Teknik Pemesinan. "Menjadi pusat pengembangan pendidikan kejuruan terpadu bidang kelautan dan perikanan yang dipercaya oleh masyarakat dan dunia industri”.
HASIL SELEKSI PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMK BOARDING DAN SEMI-BOARDING JATENG AKAN DIUMUMKAN PADA TANGGAL 16 MEI 2023 PUKUL 12.00 WIB
Telah dibuka pendaftaran Calon Peserta Didik Semi-Boarding. Untuk informasi silahkan menghubungi kontak yang tersedia baik via web, sosial media maupun via telepon,
23
May. 23Proses daftar ulang Calon Peserta Didik Semi Boarding yang dinyatakan diterima dilaksanakan secara offline langsung menuju bagian Pendaftaran / Tata Usaha. Pada pukul 08:00 - Selesai
05
May. 23Pengumuman kelulusan ditampilkan melalui media online pada tautan berikut: https://server.smkn2rembang.sch.id/lulus
01
Feb. 23Diuntamakan peserta didik kurang mampu dibuktikan dengan surat keterangan yang diterbitkan oleh pejabat berwenang. Pendaftaran dibuka mulai 1 Februari -11 maret 2022. info: 0821-3532-1507